Suami Istri Bekerja? Begini Biar Tetap Romantis
Suami istri bekerja? Pada dasarnya istri itu senang di manja, apapun keinginannya bisa terpenuhi. Beberes rumah, Masak, Baking, Nulis, Setelah pekerjaan rumah selesai bisa me time, tidur siang, ngopi cantik di mall, bercengkerama dengan sobat dekat. Lalu saat menjelang malam dandan cantik sambil nunggu suami punya kerja. Yeah, itu sih keinginan terpendam saat berubah status …